Hidangan ini pasti banyak digemari. Variasi nasi goreng dengan berbagai macam jamur membuat kita ingin menyantapnya setiap saat. Yuk intip cara buatnya. Mix Mushroom Fried Rice Bahan-bahan 4 cangkir nasi sebaiknya didinginkan semalaman 300gr Jamur Champignon (potong dadu dan cincang) 300gr Jamur Tiram (dicincang) 300gr Jamur Shimeji Coklat (dicincang) 2 buah Jamur Shitake segar (potong […]
Hidangan ini sederhana dan cepat! Perpaduan ayam dengan Brown Shimeji Mushroom sangat cocok untuk menu masakan harian kalian loh. Berikut cara membuatnya. Jamur Shimeji Coklat cah Ayam Bahan-bahan: 6 ons, Fillet Dada Ayam ½ sdt Kecap ¼ sdt Minyak Wijen ⅛ sdt Lada Hitam yang Baru Digiling ½ sdt Tepung Maizena 1 sejumput Gula 1 […]
Sajian cepat saji yang sederhana ini cocok untuk kalian yang sedang malas memasak untuk makan siang atau makan malam. Perpaduan antara Brown Shimeji Mushroom dengan dengan telur dan tomat, membuat hidangan ini menjadi sangat lezat! Jamur Shimeji Coklat cah Telur dan Tomat Bahan-bahan: 1 pack Brown Shimeji Mushroom 2 Buah Tomat 3 siung Bawang […]
Butuh hidangan sayur cepat dan praktis? Coba Kailan Hong Kong sederhana ini hanya dengan 2 bahan! Cepat dan mudah untuk hidangan sehat yang enak dimeja makan kalian. Yuk silahkan dicoba! Tumis Kailan Hongkong Bawang Putih Bahan-bahan : 400gr Kailan Hongkong 1 sdm Minyak 1 sdt garam 4 siung bawang putih (dicincang halus) Secukupnya bawang […]